Wednesday, May 7, 2014

10269504_498940083568861_5289287707174298511_n


- NARUTO CHAPTER 675 - KEGELAPAN YANG BERBAHAYA-


(Versi Teks)
Written By Agung Prawira

Sebelumnya di tempat dimana Kakashi yang mata sharingannya direbut paksa Madara, Sasuke tak tinggal diam, ia menyusul Madara dengan cepatnya. "Kau masih sangat cepat Sasuke" ucap Madara, melihat Sasuke yang telah muncul tepat dibelakangnya


Dan dengan kecepatannya itu, Sasuke langsung menebas tubuh Madara, membelahnya menjadi dua bagian. Tapi dengan mata baru yang ia miliki, Madara mampu menuju ruang dimensi Kamui yang disana terdapat Sakura dan Obito

"Sial!" ucap Sasuke

"Aku tidak akan membiarkanmu!!!" teriak Madara sambil menyerang, berniat menyelamatkan dan mengambil kembali mata Rinnegan yang satunya


Obito pun lantas menggunakan Kamui guna mengeluarkan Sakura dari dimensi kamui

'' Swoooshh'' Sakura akhirnya berhasil keluar dari dimensi kamui

'' Ugh!'' Sakura tampak kesakitan

'' Sakura ? '' ucap kakashi yang terkejut dengan kehadiran sakura tepat dibelakangnya

'' Kakashi Sensei ? .. Sasuke-kun ? '' Ucap sakura yang tampak kaget dengan adanya sasuke bersama kakashi

'' Mengapa sakura bisa tiba-tiba ada disini ? '' ucap sasuke

'' Pasti dia baru saja dari dimensi kamui, Sakura Apa yang terjadi disana ? '' Ucap Kakashi


'' Kakashi sensei apa yang terjadi dengan mata kirimu ? '' Ucap sakura

Sambil berusaha bangkit '' Ini Terjadi begitu saja Madara Mencuri Sharinganku''
'' Coba Kulihat '' Sakura pun mulai memeriksa keadaan kakashi
'' Maaf '' Sambungnya
'' Apa yang terjadi dengan obito ? ''
'' Madara pergi dengan menggunakan kamui, dan tiba-tiba aku sudah teleport di tempat ini '' Ucap Sakura

Flashback dimana Sakura kembali teringat ketika Berada di dimensi kamui saat obito menyuruhnya untuk menghancurkan mata kirinya '' Kumohon hancurkan rinnegan yang ada pada mata kiriku, Aku bahkan sudah tak mampu berdiri lagi '' Jika Aku tidak waspada untuk kedua kalinya zetsu hitam akan mengendalikan tubuhku lagi dan rinnegan. Jika itu terjadi dia pasti akan menggunakan Sharinganku untuk keluar dari sini'' Sambungnya

'' Dan madara kan memiliki 2 rinnegan, sesuatu yang buruk akan terjadi jika dia berhasil mendapatkannya''
'' Sesuatu yang buruk ? Apa yang bisa lebih buruk lagi dari situasi saat ini ? '' Ucap sakura yang memotong penjelasan Obito
'' Hanya 1 Mata kiri ini saja.. Chakra dan kekuatan matanya sangatlah kuat hingga aku sampai kehilangan kendali, aku bukanlah pemilik aslinya, tetapi aku masih dapat bertahan sejauh ini '' Lanjut Obito '' Jika kedua rinnegan kembali pada pemiliknya, tidak ada yang dapat mengalahkannya '' 
'' Mata itu, Mata itu menampakkan kekuatan yang sesungguhnya jika disatukan, Cepatlah Hancurkan mata kiriku ini dengan cepat! '' 

'' Ada apa sakura '' Ucap kakashi sembari menyadarkan sakura
'' Kita Dalam Masalah... Obito Tidak Bisa bergerak madara akan mendapatkan rinnegannya  kembali '' Ucap sakura yang khawatir dengan keadaan obito

Sementara Itu Di Dimensi Kamui, Madara tampak Menusuk Jantung Sebelah Kiri Obito
'' Segel yang kutanamkan di jantungmu telah hilang... Bagaimana bisa kau melepasnya ? Kau seharusnya tidak bisa melukai dirimi sendiri ? Tanya madara

'' Aku meminta kakashi menusuknya dan melepasnya, Itu Ketika... Aku berubah menjadi Jinchuuriki Juubi! '' Ucapnya '' Aku bisa saja Mati, tapi aku tidak akan tunduk padamu lagi '' Ucap obito yang tampak kesakitan

'' Bruakakaka, Kau sebenarnya telah melakukannya dengan sempurna, Tidak bahkan Lebih lagi''

'' Apa yang lucu ? '' Tanya obito yang kesal dengan perkataan madara yang menertawakannya

'' Itu adalah segel kutukan untuk boneka,  jika seseorang mencoba melepaskannya dari tubuhnya. itu akan menahan pergerakannya, bukankah kau telah mengetahuinya, obito ? ''

'' Terima kasih untuk segel yang kubuat pada Seluruh tubuhmu, Kau juga seharusnya tidak bisa melakukan bunuh diri.. Kau adalah sesuatu yang penting Bagiku  '' Ucap madara

'' Seluruh tubuh ? '' Ucap obito

'' Suatu kebetulan yang lucu,  bahwa kalian berdua melepasnya dengan cara yang sama

Obito langsung teringat ketika ia menyaksikan Rin dibunuh oleh kakashi di hadapannya

'' RIN! '' Ucap Obito

'' Ya, membuatnya menjadi jinchuuriki sanbi dan membuatnya mengamuk di desa. itulah yang kulakukan '' 

'' Dia menggunakan jutsu yang sama seperti yang kakashi gunakan pada musuhnya untuk menghentikannya  dengan mengorbankan nyawanya, Itu juga bagian dari rencanaku ''  Lanjutnya 

'' Dan itu kulakukan untuk menyeretmu Ke Sisi Gelap.. dan membuatmu bekerja untukku ''

'' Kau melakukannya dengan sengaja ? '' Tanya obito yang tampak masih kesakitan

'' Aku mengambil keuntungan saat kilat kuning ada di misi lainnya dan Aku mengendalikan Shinobi Kirigakure jadi mereka bisa mengambil rin .. Meninggalkan kakashi sendirian. Semua Berjalan sempurna seperti yang kurencanakan. dan itu juga kulakukan untuk  mengeluarkan kekuatanmu dan melihat seberapa kuatnya dirimu ''

'' Apa kau berpikir kalau zetsu putih keluar dari tanah dengan waktu yang sama saat aku membangkitkanmu.. juga termasuk kebetulan ? ''

'' Ugh '' Obito makin kesakitan, namun madara tak menghiraukannya dan tetap melanjutkan penjelasannya

'' AKU MENUJU KELUAR, KAU BILANG RIN DAN KAKASHI SEDANG DALAM MASALAH! APA YANG DILAKUKAN SI KILAT KUNING '' 

Flashback kembali saat Obito yang seakan tak percaya saat melihat rin mati terbunuh oleh kakashi. dan pada saat itu pula Obito berhasil membangkitkan Mangekyou Sharingan Miliknya

'' Fakta bahwa rin mati ditangan kakashi sangatlah sempurnah '' Ucap madara

'' Di lain pihak aku ingin sekali para bonekaku membunuhnya...''

'' Aku mengajarimu kalau ingin mengontrol orang-orang kau harus menggunakan kegelapan di dalam hati mereka.. Jika tidak mempunyai kegelapan kau bisa membuatnya ''

'' Bukankah sedikit ceroboh jika kau berpikir aku tidak melakukannya padamu ? '' Lanjut madara

Ugh.. Obito masih saja kesakitan dan madara masih tetap menusuk jantung obito

'' Kenapa ? Kenapa kau memilihku ? '' Tanya Obito

'' Karena kau baik pada orang-orang dari lubuk hatimu, kau juga baik dalam memahami perasaan, bukan ? '' 

'' Kau punya perasaan yang kuat untuk teman-temanmu... Untuk Rin... Untuk Hokage dan Untuk Para Shinobi... '' 

'' Jika kau terjatuh sekali maka aku yakin kau akan berubah dan menjadi benci pada dunia ini... '' 

'' Orang sepertimu, Butuh sedikit lagi untuk menjadi boneka seperti yang kuharapkan ''

'' Dan aku akan segera mendapatkan mata kiri itu kembali ''

Di tempat lain naruto tampak melakukan sesuatu, dengan tongkat Rikudou miliknya

'' Yoosh, Sudah selesai, ini akan membuatnya tidak berkutik '' Ucap naruto dengan penuh semangat

'' Ku Serahkan itu padamu '' Kata naruto pada Bunshinnya sembari pergi menuju lokasi teman-temannya berada

Kembali ke medan perang tepatnya di tempat Kakashi, Sasuke dan Sakura berada
'' Jadi begitu yang dikatakan obito ? '' Ucap kakashi 

'' dia dapat kembali kapan saja, jangan lengah '' Ucap sasuke mengingatkan sakura dan kakashi

'' Bagaimana keadaan disana, naruto ? apa yang kau lakukan '' ucap sasuke

'' Aku Membloknya dengan Kagebunshin dan Hermit Rod '' 

'' Naruto ? '' Ucap Sakura Terkejut

'' Naruto ? '' Ucap kakashi  yang juga terkejut dengan kehadiran naruto

'' Hey sakura-chan, dapatkah aku melakukan sesuatu ? '' ucapnya

'' T-Tunggu, Naruto apa yang kau lakukan ? '' Ucap sakura yang heran dengan tingkah laku naruto yang tiba-tiba menempelkan tangannya di mata kiri kakashi

Ternyata naruto Memberikan mata pada kakashi sensei . Sakura sontak terkejut dan keheranan bagaimana mungkin naruto yang notabenenya bukan merupakan ninja medis dapat melakukan hal itu dengan mudah.

'' Hey naruto , Jangan lengah '' Ucah sasuke lagi yang terus menerus memperingati naruto agak tidak lengah

Flashback lagi dimana Kakashi yang saat itu meminta para anggota team 7 untuk memperkenalkan dirinya masing-masing, Pada saat itu naruto mengatakan bahwa dia akan menjadi hokage terhebat sepanjang masa dan ingin membuat orang-orang mengakui keberadaanya.

'' Kau telah melampaui Hokage Naruto...Sekarang semua orang sudah mengakuimu sebagai pahlawan. dan kau masih ingin menjadi Hokage '' Ucap Kakashi

'' Dan sakura aku memperhitungkan perasaanmu pada sasuke telah berubah sejak hari itu...
Meskipun jika kau masih menyukainya, itu pasti perasaan yang berbeda '' Lanjutnya

'' Kau punya seseorang yang mencoba membunuhmu! Tak peduli apapun yang terjadi kau mampu membuang orang yang kau sukai dan tetap berfikir kalau tugasmu adalah untuk menyelamatkannya dari kegelapan ''

'' Dan Sasuke... '' Sambungnya '' Cita-citamu adalah membunuh itachi. sekarang saat dia telah mati , kemana kau akan pergi ?

'' Meskipun sebagai gurumu aku tidak mampu mengerti dirimu... ''

'' Hoi, Sasuke Katakan padaku apa Tujuanmu sekarang ? '' Ucap Kakashi

'' Kau bilang akan menjadi Hokage ? Apa maksud perkataanmu  itu ? Ucap sakura

Setelah Hening beberapa saat kakashi kemudian kembali meluruskan maksud perkataannya

'' Ini mungkin sebuah takdir kalau team 7 kembali bersatu! ... Sasuke jika kau tidak ingin mengatakan apa tujuanmu sekarang.. tidak masalah ''

'' Namun fakta bahwa kita masih tetap Team 7... Tidak berubah, kan ? '' Sambungnya

'' Dia datang '' Teriak kakashi

Sebuah portal jutsu jikukan ninjutsu muncul dihadapan Team 7

'' Kau ingat saat misi pertama merebut lonceng ? Kau masih belum melupakan apa yang kuajarkan pada kalian waktu itu,  kan ? '' Ucap kakashi 

'' Ya, Tentu Saja ''
'' Kerja Sama Tim '' Ucap naruto,Sakura dan sasuke bersamaan.


----- Bersambung ke Naruto Chapter 676----

{ 2 comments... read them below or Comment }

  1. blank

    wah.. bagus bgt ceritanya... Ditunggu utk postingan alur berikutnya min,, izin copas min..

    ReplyDelete

Chatbox Animesoftshare

Top 5 Minggu Ini

Powered by Blogger.

Pengikut

| Copyright © 2013 - Animesoftshare - Animesoftshare Metrominimum | Re-Designed by Helly Fahreza Fathurillah |